Biasanya saat para pelaku ekspor atau impor mendengar kata custom clearance, yang terpikirkan di benak mereka adalah proses yang panjang dan berbelit. Makanya banyak dari mereka yang menggunakan jasa custom clearance bea cukai untuk mengurus hal tersebut.
Kegiatan jasa custom clearance adalah meliputi pengurusan dokumen pajak, administrasi, dan beberapa hal lainnya. Sampai akhirnya barang tersebut bisa keluar untuk ekspor, atau barang tersebut diizinkan masuk dalam proses impor.
Hal-hal yang dilakukan dalam custom clearance sangat penting dan wajib untuk dilakukan. Karena mereka bukan hanya sekadar mencatat barang masuk atau keluar, menarik pajak, kemudian proses.
Melainkan custom clearance bertujuan untuk mengawasi barang yang masuk dan keluar dengan menyesuaikan peraturan perdagangan yang ada supaya barang tersebut legal, dan resmi dan mencegah masuk atau keluarnya barang terlarang.
Proses custom clearance atau kepabeanan bea cukai ini pun semakin hari semakin ketat, sebab banyak barang ilegal yang berhasil masuk. Baik itu yang memang merupakan barang terlarang atau barang-barang yang tidak memiliki dokumen lengkap, alias black market.
Nah untuk mengantisipasi hal tersebut, supaya barang yang ingin diekspor atau diimpor bisa diloloskan dan berhasil keluar atau masuk, banyak yang memilih untuk menggunakan jasa custom clearance bea cukai.
Jasa Custom Clearance Bea Cukai
Seperti yang tadi sudah disebutkan, proses dan tahapan yang dilakukan dalam custom clearance bea cukai adalah hal yang panjang dan berbelit. Agar proses tersebut lebih cepat dan praktis, maka penggunaan jasa custom clearance bea cukai dibutuhkan.
Adakah Jasa Custom Clearance yang Memudahkan Proses Ekspor Impor?
Pada dasarnya, jasa custom clearance memang bertugas untuk memudahkan kamu untuk melewati custom clearance di bea cukai.
Namun, yang membedakan antara jasa tersebut adalah harga dan banyaknya keterlibatan kamu dalam pelayanan custom clearance yang dilakukan. Artinya, jika kamu masih banyak dilibatkan ketika kamu menggunakan jasa custom clearance, maka hal tersebut sama saja bohong.
Nah untuk itu, agar kamu benar-benar mendapatkan jasa custom clearance bea cukai yang bisa memudahkan, maka kamu tidak boleh asal memilih jasa custom clearance.
Kamu harus memilih jasa custom clearance yang handal dalam menangani custom clearance. Jasa yang handal dalam pengurusan dokumen, sampai barang kamu berhasil dikirim keluar negeri atau berhasil masuk.
Salah satu jasa custom clearance terpercaya yang sudah ahli dan berpengalaman dalam mengurus custom clearance di bea cukai adalah Mister Exportir.
Kami, Mister Exportir menawarkan jasa custom clearance yang mudah, murah, dan tanpa ribet. Kamu hanya perlu menghubungi tim Mister Exportir untuk mengurus custom clearance kamu, dan setelah itu kamu hanya tinggal duduk manis sampai kami menyelesaikan custom clearance.
Untuk menggunakan jasa custom clearance Mister Exportir, kamu bisa menghubungi tim Mister Exportir di bawah ini:
Customer Service :
Hotline 021-2138-7185
Hubungi Tim Spesialis Jasa Custom Clearance Kami, (fast response)
[maxbutton id=”13″ ]
Kami akan membantumu melewati rangkaian proses penyelesaian dokumen untuk keperluan administratif custom clearance serta pajak dalam ekspor maupun impor barang secara profesional.
Kami pun akan mengurus berbagai persiapan-persiapan terkait dokumen ekspor atau impor yang dibutuhkan dalam proses custom clearance.
Karena beberapa barang memerlukan dokumen khusus seperti dokumen MSDS untuk barang yang mengandung kimia, agar bisa melewati proses kepabeanan.
Jika semua persyaratan administrasi dokumen sudah terpenuhi serta biaya pajak sudah diurus, maka proses kepabeanan bisa berlanjut sampai SPPB (Surat Pemberitahuan Pengeluaran Barang) diterbitkan untuk impor. Atau NPE (Nota Pelayanan Ekspor) untuk ekspor.
Setelah itu pun proses custom clearance berlanjut sampai barang kamu bisa dikirim ke luar negeri atau berhasil dimasukkan ke wilayah Indonesia.
Dengan mempercayakan custom clearance kamu kepada Mister Exportir, kamu akan menghemat waktu dan biaya pengiriman kamu. Karena Mister Exportir menawarkan jasa custom clearance secara profesional dengan biaya yang masuk akal.
Biaya Jasa Custom Clearance
Biaya yang ditawarkan dalam menggunakan jasa custom clearance tentunya sangat berbeda-beda karena banyaknya yang menawarkan jasa ini. Namun, Mister Exportir tentunya akan memberikan harga yang paling masuk akal dan transparan.
Kemudian harga pun ditentukan oleh biaya dari custom clearance itu sendiri. Yang mana berkaitan dengan besaran pajak yang mesti kamu bayarkan, lalu biaya pengiriman, dan lainnya.
Maka dari itu, silahkan langsung hubungi tim Mister Exportir untuk konsultasi dan mendapatkan penawaran khusus. Selanjutnya kami pun bisa membantu custom clearance kamu.
Customer Service :
Hotline 021-2138-7185
Hubungi Tim Spesialis Jasa Custom Clearance Kami, (fast response)
[maxbutton id=”13″ ]
Kami akan membantu pengurusan custom clearance kamu dan kamu akan menghemat waktu kamu. Mister Exportir pun memiliki tim yang sudah berpengalaman dalam urusan ekspor maupun impor, sehingga pengurusan custom clearance kamu akan lebih terjamin.
Silahkan langsung hubungi tim Mister Exportir untuk menggunakan jasa custom clearance bea cukai yang murah dan profesional. Terima kasih