Prosedur Impor Barang dari Luar Negeri

Sebagai negara modern yang mengikuti perkembangan globalisasi, perdagangan tidak hanya sebatas di dalam negeri. Impor pun kerap dilakukan baik secara perorangan atau partai besar. Untuk pemula, prosedur impor barang dari luar negeri harus dipahami sebelum memulainya. Karena, proses impor atau ekspor merupakan kegiatan yang melibatkan dua negara. Sebagai negara yang berdaulat, suatu negara tidak akan …

Continue reading →

Apa yang Terjadi Jika Ekspor Lebih Besar dari Impor

Di era globalisasi dan perdagangan internasional, sudah pasti di dalamnya terjadi kegiatan ekspor dan impor. Saat ini, setiap negara pun pasti melakukan hal tersebut. Namun, apa yang terjadi jika ekspor lebih besar dari impor? Proses atau selisih dari ekspor dan impor di suatu negara disebut dengan neraca perdagangan. Nah, dari neraca perdagangan ini pun kita …

Continue reading →

Upaya Pemerintah Untuk Meningkatkan Ekspor

Dalam perekonomian dan perdagangan internasional kita tidak bisa dipisahkan dengan kegiatan ekspor dan impor. Upaya pemerintah untuk meningkatkan ekspor di negaranya terus dilakukan demi meningkatkan perekonomian dalam negeri. Termasuk Indonesia. Setiap negara berlomba lomba untuk membuat kebijakan yang memudahkan para pengusaha di dalam negeri supaya lebih mudah untuk melakukan ekspor. Berbagai perjanjian internasional pun tak …

Continue reading →

Impor Minyak Mentah dan Minyak Olahan

Sebagai komoditas yang penting dan membantu dalam pertumbuhan perekonomian negara Indonesia, impor minyak mentah dan minyak olahan masih terus dilakukan. Meski saat ini banyak negara yang berlomba lomba untuk mencari energi alternatif yang terbarukan, namun minyak mentah beserta olahannya masih menjadi salah satu komoditas penting yang menunjang kehidupan masyarakat dunia, khususnya Indonesia. Keberadaan minyak mentah …

Continue reading →

Impor Daging Sapi

Pembicaraan impor daging sapi di Indonesia saat ini masih menjadi pembicaraan yang cukup hangat. Bagaimana tidak, setiap tahun pasti kita akan menemukan berita mengenai impor daging dan melonjaknya harga daging sapi tersebut. Berbagai daging impor dari negara lain berbondong-bondong masuk ke negara Indonesia demi memenuhi kebutuhan daging dalam negeri. Lalu, seperti apa kebutuhan daging sapi …

Continue reading →

Komoditas Ekspor Negara ASEAN

ASEAN merupakan perhimpunan kerjasama bagi 10 negara-negara di Asia Tenggara. Negara ASEAN kaya akan sumber daya, karena terletak di sekitar garis khatulistiwa. Perhimpunan ini didirikan tahun 1967. Masing-masing negara mempunyai dan menghasilkan sumber daya dan komoditi yang menjadi keunggulan tersendiri. Sumber daya dan komoditi yang ada akan menjadi barang-barang yang akan diperdagangkan ke luar negeri …

Continue reading →

Pengertian PPJK

Dalam dunia bisnis dan usaha ekspor maupun impor barang, kita tahu ada banyak sekali hal yang perlu kita ketahui. Disini, apabila kita ingin terjun ke dalam bisnis dan usaha ekspor impor, maka kita wajib mengetahui banyak hal yang mungkin sebelumnya kita tidak ketahui, seperti contohnya adalah pengertian PPJK. Nah, bagi orang awam, tentunya pengertian dari …

Continue reading →

Pengertian Kepabeanan

Usaha dagang di dalam negeri memang sudah bisa kita tebak dengan mudah. Akan tetapi jika kita mulai berurusan dengan usaha dagang yang berurusan dengan sector luar negeri maka kita akan berurusan dengan yang namanya pabean atau bea cukai. Hal ini memang akan sedikit membingungkan terutama bagi mereka yang awam. Akan tetapi untuk mereka yang sudah …

Continue reading →

Pengertian Komoditas

Sering mendengar istilah komoditas? Istilah komoditas memang cukup familiar di telinga, apalagi jika dihubungkan dengan ekspor impor. Komoditas identik dengan barang-barang yang diperdagangkan baik dalam skala lokal, nasional hingga internasional. Jadi, Apa sebenarnya pengertian komoditas? Yuk , simak penjelasan berikut ini! Apa itu Komoditas? Menurut KBBI, komoditas adalah barang dagangan utama/ dasar yang sesuai dengan …

Continue reading →

Pengertian Ekspor dan Impor

Meski tidak berkecimpung langsung di dunia ekonomi, setiap orang pasti sudah tidak asing dengan istilah ekspor dan impor. Pelajaran tentang kegiatan-kegiatan ini pun tentu sudah pernah didapatkan sejak di bangku sekolah. Nah, tak bisa dipungkiri, ekspor dan impor menjadi kegiatan yang sangat penting nilainya bagi suatu negara. Alasannya adalah karena kegiatan ekspor dan impor berkaitan …

Continue reading →

FAST RESPONSE

Mister Exportir adalah brand resmi dari PT Triton Nusantara Tangguh. Membantu para eksportir mengirimkan barang mereka ke Mancanegara.

CONTACT US

18 Office Park 10th A Floor TB Simatupang Street No. 18, Pasar Minggu, Jakarta Selatan

+62-8128-8361-396

Copyright © 2017 Misterexportir